­

Bio Oil for My Skin Care

November 27, 2016 / BY devon toffanny
  Mempunyai kulit yang sehat dan indah adalah keinginan semua orang dan tentunya itu adalah salah satu keinginan saya. Saat masih kanak-kanak, kalau kulit kita terluka, terkadang bekas luka tersebut lambat laun  akan menghilang, namun saat kita memasuki masa remaja ke dewasa, luka baru dikulit pasti akan meninggalkan bekas luka dan agak susah untuk dihilangkan yang akhirnya membuat kita menjadi kurang percaya diri....

Continue Reading

[Event Report] Launcing Sabun Lulur Citra

November 27, 2016 / BY devon toffanny
Selasa, 22 November 2016 yang lalu bertempat di Plataran Darmawangsa, saya dan teman-teman beauty blogger menghadiri launcing produk terbaru dari Citra, yaitu sabun mandi dengan khasiat lulur yang kaya dengan bahan alami, yaitu Sabun Lulur Citra. Acara dimulai dengan makan malam bersama teman-teman blogger, setelah itu lanjut dengan talk show bersama Ratu Anindita (host) , Jinitya Yasmin Basarah (Brand Manager Citra), dan Maria...

Continue Reading